Contest - CP

Tipe Kamar Mandi Mewah dan Modern

Kamar mandi mewah merupakan ruangan yang bisa dijadikan salah satu cara melepas penat dari seluruh aktivitas seharian di luar. Adanya air hangat yang bisa digunakan untuk berendam dan mandi lebih nyaman digunakan agar tubuh menjadi lebih rileks dan tenang. Fasilitas yang ada di kamar mandi mewah haruslah serba fungsional walaupun tidak terlalu mahal dan harus tetap mengutamakan estetika.

Banyak yang harus dipertimbangkan bersama dengan seluruh anggota, contohnya desain lantai, memilih warna, memilih aksesoris hingga furniture yang ada. Kamar mandi yang dipersiapkan dan dirancang harus dibangun dengan nyaman dan tidak mengurangi nilai estetika. Berikut merupakan pembahasan mengenai tipe kamar mandi mewah dan juga modern.

Campuran Kamar Mandi Mewah dan Modern

Kamar mandi mewah selalu menawarkan sensasi yang rileks dan bisa digunakan untuk menenangkan diri dari berbagai masalah. Adanya penyejuk yang digunakan untuk melepas penat setelah seharian ini bisa menyambut anda baik siang maupun malam hari. Terinspirasi dari safari yang mempesona ini memadukan seluruh garis besar dengan detail perunggu dengan sebuah jendela yang ada.

Garis yang popular ini digunakan untuk menyejukkan dari panas nya udara yang ada. Semakin besar dan tebal garis tersebut akan semakin baik karena adanya ilusi optic yang menjadi daya Tarik tersendiri. Nuansa grafis ini akan diambil dan bisa menjadi keindahan serta bisa menjadi nilai estetika yang sangat luar biasa.

Kamar mandi rumah mewah ini akan lebih menjadi furniture yang menambah keterbukaan dan daya Tarik modern pada ruangan. Adanya cabinet 1220mm poplin warna hitam ini bisa terinspirasi gaya shaker seri poplin yang mencerminkan modern serta banyak sekali penyimpanan praktis. Adanya pilihan warna ini digunakan sebagai cara pemasangan yang serasi dengan gaya dekorasi kamar mandi menjadi penyimpanan pribadi. 

Berikut merupakan tipe Kamar mandi mewah dan modern yang bisa dilengkapi dengan pegangan persegi Panjang poplin. Kohler menawarkan dengan berbagai segi desain yang seperti apapun bisa dibuat dengan nyaman untuk seluruh keluarga. Silahkan kunjungi website kohler untuk mendapatkan informasi lebih lanjut.

No Comments Found

Leave a Reply

%d bloggers like this: