Selamat Tinggal adalah lagu baru kedua yang terdapat pada album buku Konspirasi Alam Semesta. Karena tidak terdapat liriknya dalam album buku tersebut maka oleh karena dan sebabnya saya menuliskan liriknya di sini. Selamat menyesal.
Fiersa Besari – Selamat Tinggal
Hujan datang lagi
Membawaku bertualang pada setumpuk kenangan
Tentang gelak tawa
Tangan kita berpegangan bahkan di saat tersulit
Tapi kusadari hidup bukan hanya soal menang
Dan kehilanganmu adalah kekalahanku
Setengah diriku mati saat melepasmu pergi
Selamat tinggal
Bagian terberat adalah belajar untuk tak berjalan di sampingmu
Maaf
Sampai jumpa. Mwah!
Dian Ravi
Gegara Uda aku jadi suka sama Fiersa Besari. Tapi ga berani dulu beli buku ini. Tumpukan buku tinggi. Semoga nanti masih bisa dapat buku ini. Kalau enggak, aku pinjem ya, Da.