Saat Anda berada di Sumatera Utara atau di Medan, mampirlah ke beberapa destinasi wisata di Berastagi. Alasannya, ada cukup banyak tempat wisata yang akan sulit untuk ditemui di daerah lain. Bisa dikatakan kebanyakkan objek wisata di Berastagi adalah wisata alam dan wisata bersejarah.