4 Hal yang Perlu Dipersiapkan Sebelum Harbolnas
Sebentar lagi tanggal 12 Desember. Udah tau kan kalau tanggal segitu akan ada event tahunan yang bernama Hari Belanja Online Nasional alias Harbolnas. Hari yang dinanti para pemburu diskon dan penyuka belanja online karena banyak ecommerce di tanah air yang berlomba-lomba memberikan harga dan deal yang tidak bisa setiap hari kamu dapatkan.
Nah biar kamu bisa menikmati Harbolnas tanpa perlu mengalami kekecewaan dikemudian hari, kamu perlu mempersiapkan beberapa hal sebelum ikut berburu diskon pada saat Harbolnas. Berikut 4 hal yang perlu di persiapkan sebelum Harbolnas