Site icon udafanz.com

Besi UNP, Fungsi dan Kelebihannya di Dunia Konstruksi

Penggunaan bahan organik untuk membuat bangunan sekarang ini sudah digantikan dengan penggunaan bahan yang lebih kuat dan tahan lama. Kayu yang dulunya dipakai sebagai penyangga telah diganti menjadi balok besi atau baja yang lebih kuat. Salah satu contohnya adalah penggunaan besi UNP yang dipakai sebagai penyangga atap maupun sebagai penyangga dinding. Bagi orang awam, nama UNP tidak terlalu familiar, mereka akan lebih mengenalinya dengan sebutan U channel atau kanal U.

U Channel dipakai sebagai penyangga atap maupun penopang bagian dalam dinding dan atap. Karena terbuat dari besi, U channel memiliki kelebihan dibandingkan kayu ataupun material organik lainnya, yaitu:

Dengan bentuknya yang menyerupai huruf U, besi ini bisa dipakai untuk banyak fungsi, diantaranya:

Selain dari fungsi di atas, masih banyak lagi fungsi yang bisa diberikan oleh besi ini karena kekuatannya dan daya tahannya yang lama. Anda yang kreatif bisa menggunakan besi ini untuk membuat kandang hewan hingga perabot atau rak. Di pasaran, banyak juga yang salah dalam memilih besi ini dari penampakannya. U channel hampir mirip dengan kanal C. bedanya ada pada lekukan di bagian dalam yang tidak dimiliki oleh U channel. Karena itu agar tak salah pilih, membeli di toko atau distributor besar bisa menjadi solusi.

Untuk semua kebutuhan material konstruksi dari besi dan baja, Anda bisa percayakan pada PT Prima Bajaindo Sukses yang merupakan distributor besar tanah air. PT PBS memiliki banyak produk material dari besi baja seperti u Channel, kanal H, wiremesh, CNP hingga kawat duriUntuk informasi lebih lanjut Anda bisa membaca di website resmi PT Prima Bajaindo Sukses.

Exit mobile version